filter ig kacamata hitam – Apakah Anda tahu tentang filter ig kacamata sebelumnya? Apakah Anda menggunakan atau menikmati menggunakan filter di Instagram?
Lalu filter apa yang Anda gunakan dan apakah Anda memilikinya?
Kali ini kami membahas tentang filter Instagram lagi. Yaitu filter ig kacamata yang lagi viral nih.
Jika Anda tidak mengetahui apa itu filter kacamata, maka Anda dapat melihat gambar yang kami sertakan dalam artikel ini.
Apakah Anda tertarik dengan topik yang kami bahas kali ini? Jika tertarik, Anda bisa menyimak pembahasan tentang filter kacamata di instagram.
Aplikasi Instagram saat ini sedang populer di dunia maya. Netizen sering menggunakan aplikasi ini untuk mengunggah aktivitas kesehariannya.
Beberapa pengguna instagram menyatakan bahwa mereka menyukai fitur posting, reels, dan story karena kualitas foto maupun video yang mereka upload tidak terlihat menurun.
Inilah mengapa aplikasi Instagram masih menjadi apk teratas di kategori media sosial.
Instagram memiliki fitur instastory. Dalam instastory tersebut, pengguna bisa mengunggah foto dan video berdurasi pendek dengan tambahan efek, mulai efek yang aesthetic hingga efek yang lucu.
Akibat dari adanya efek atau filter ini sangat menarik, karena dapat mempercantik wajah atau menambahkan objek tertentu pada foto atau video yang diposting di instastory.
Sementara itu, filter kacamata hitam yang ada di instagram saat ini sedang diminati, karena efek ini memang viral akhir-akhir ini dan juga banyak digunakan netizen untuk membuat instastory yang lucu.
Kira-kira bagaimana cara mendapatkan dan menggunakan filter tersebut ya?
Silakan simak pembahasan dibawah ini ya
Tentang filter instagram kacamata ayang
Filter ini disebut filter kacamata karena pengguna secara otomatis mendapatkan efek kacamata saat menggunakannya.
Anda bisa melihat tulisan ayang di kacamatanya. Mungkin terdengar lebay, namun jangan salah ya, filter ini justru sangat menarik untuk digunakan.
Buktinya, banyak netizen yang membagikan hasil filter tersebut di instastory.
Kacamata yang dihasilkan oleh filter ini memiliki tampilan seperti kacamata hitam yang sedang viral dan berbentuk seperti piksel.
Selain itu, kacamata ini juga memiliki tulisan “ayang”.
Jika Anda termasuk pengguna instagram yang ingin mencoba filter ini untuk dijadikan sebagai konten di media sosial tetapi masih kesulitan untuk mendapatkannya.
Maka dari itu, daripada bingung, disini akan kami bagikan nama filter beserta cara mendapatkan filter tersebut di instagram.
Terdapat dua jenis filter kacamata hitam. Namun keduanya dibuat oleh kreator yang sama, yakni @itsdimss_.
Filter kacamata hitam yang pertama disebut kacamata ayang. Sedangkan filter kacamata yang kedua disebut kece ygy.
Anda bisa mengunjungi akun instagram @itsdimss_ untuk mendapatkan filter kacamata yang keren ini ya.
Bagi Anda yang kepo dan ingin mencoba filter kacamata hitam ini, yuk ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.
Cara menggunakan Filter IG Kacamata Hitam
Ikuti langkah dibawah ini untuk bisa menggunakan filter kacamata ayang ya.
- Pertama, buka aplikasi Instagram dan masuk ke akun milikmu
- Dari halaman beranda Instagram, klik Tambahkan Cerita
- Klik “Telusuri galeri efek”
- Anda dapat mengklik ikon pencarian di sudut kanan atas
- Lalu tulis “kacamata ayang” atau “Kece Ygy” dan kemudian klik search
- Setelah menemukannya, klik “Simpan” atau “Coba”
- Buat foto atau videomu dengan filter tersebut
- Selesai
Sampai sini dulu ya pembahasan kita kali ini. Jangan lupa untuk terus ikutin artikel lainnya di karyaadalahdoa.
Originally posted 2022-12-08 21:43:02.