Cara Mengubah Kuota Maxstream Menjadi Kuota Internet Tanpa Aplikasi

Posted on

Cara Mengubah Kuota Maxstream Menjadi Kuota Internet Tanpa Aplikasi – Sebagai penyedia jasa layanan untuk provider terbesar di Indonesia.

Telkomsel berupaya untuk memenuhi kebutuhan konsumennya dengan harapan untuk mendapatkan loyalitas dari pelanggan.

Paket internet yang disediakan oleh telkomsel memang memiliki harga yang cenderung lebih mahal dibandingkan dengan para pesaingnya.

Namun hal ini sebenarnya bukanlah sebuah permasalahan karena Telkomsel selalu berupaya untuk menjaga kualitas jaringan dengan sangat baik.

Hal inilah yang membuat masyarakat lebih memilih Telkomsel sebagai provider dibandingkan dengan provider lainnya.

Telkomsel Juga Banyak Menyediakan Paket Internet Murah

Seperti yang sudah diketahui bahwa kebutuhan masyarakat akan internet memang sudah tidak diragukan lagi.

Terkait

Masyarakat sering menjelajah dengan menggunakan internet untuk mencari berbagai macam informasi maupun mencari sebuah hiburan.

Menonton video biasanya serind dilakukan oleh para pengguna smartphone karena tampilannya lebih cenderung jelas dan informasi yang disampaikan akan lebih mudah untuk diserap.

Namun penggunaan kuota yang dibutuhkan untuk menonton video memang sangat besar dan tergantung dengan kualitas video yang akan ditonton.

Dengan kebutuhan akan menonton video inilah yang kemudian juga membuat Telkomsel menghadirkan sebuah paket internet dengan harga murah bernama Maxstream.

Sedikit Tentang Maxstream

Paket Maxstream merupakan sebuah paket internet yang disediakan oleh Telkomsel untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dalam melakukan streaming.

Biasanya seseorang akan banyak menghabiskan waktu untuk melakukan streaming video kesukaannya sampai berjam-jam lamanya.

Hal ini tentunya akan menghabiskan banyak kuota utama jika digunakan untuk menonton video dengan kualitas tinggi secara terus menerus.

Namun jika masyarakat merasa bahwa tidak memerlukan kuota Maxstream dan lebih membutuhkan kuota utama, tentu saja kuota Maxstream bisa diubah menjadi kuota utama.

Dimana diperlukan langkah khusus yang harus dilakukan untuk mengubah kuota Maxstream menjadi kuota utama yang bisa digunakan selama 24 jam penuh.

Cara Mengubah Kuota Maxstream Menjadi Kuota Utama Dengan Mudah

Jika Anda memiliki kuota Maxstream dan merasa bahwa Anda tidak memerlukan atau jarang menggunakan kuota ini.

Ada baiknya supaya Anda mengubahnya menjadi kuota utama supaya dapat digunakan untuk mengakses internet lainnya,adapun cara nya adalah sebagai berikut.

  • Pertama, cek terlebih dahulu kuota yang ada di kartu Telkomsel Anda dan pastikan bahwa Anda tidak memiliki kuota utama.
  • Selanjutnya,masuk ke menu “Pengaturan” dan pilih “Koneksi”.
  • Lalu pada menu selanjutnya,klik menu “Lainnya” dan tekan “jaringan Seluler”.
  • Tekan menu “Nama Poin Akses” dan buatlah settingan APN.
  • Atur Nama : kuotamedia,APN : sabartbs4, Proxy : 62.97.115.63, Port : 80 dan kosongkan nama pengguna serta password.
  • Server : https://DNS27.SERVIDORESDNS.NET,APN : IPv4/IPv6,Autentifikasi : CHAP/PAP dan tekan “Simpan”.
  • Selesai.

Dengan melakukan cara diatas, maka kuota Maxstream Anda akan diubah menjadi kuota utama yang bisa digunakan selama 24 jam penuh.

Sehingga kuota aplikasi Maxstream Anda tidak akan terbuang secara sia-sia karena tidak Anda gunakan atau jarang Anda gunakan untuk melakukan streaming.